Keluarga Tionghoa Ucapkan Syahadat Jadi Mualaf

220407132734-kelua.jpg

Keluarga Tionghoa Ucapkan Syahadat Jadi Mualaf (Foto: Istimewa)

JAVANEWS.TV I BANDUNG,-

Berpindah kepercayaan atau agama adalah sebuah keputusan yang tak mudah bagi siapapun.

Dalam hal ini, sebuah keluarga memutuskan berpindah agama menjadi Islam ataumualafusai mendapatkan hidayah tak terduga.

Mengutip suara.com, pada video yang diunggah oleh akun Instagram @jurnalisjunior, sebuah keluarga tengah dituntun untuk mengucapkan dua kalimatSyahadat.

Keluraga yang terdiri dari setidaknya 5 orang itu dituntun untuk menjadi mualaf.

Menurut keterangan akun tersebut, keluarga tersebut adalahkeluarga Tionghoadi Jakarta Pusat.

Satu keluarga Tionghoa mengucapkan dua kalimat Syahadat untuk memeluk Agama Islam atau jadi mualaf,"ungkap akun tersebut.

Alasan keluarga tersebut mantap menjadi muslim adalah karena mengaku mendapatkan hidayah usai anak sakit.

Alasan satu keluarga jadi Mualaf kerekan adanya musibah dan penyakit anaknya tidak kunjung sembuh sembuh,"tulis akun @jurnalisjunior.

"Begitu dirinya diperkenalkan dengan agama Islam, satu keluarga Tionghoa tersebut diberikan hidayah anaknya mulai sembuh,"imbuhnya.

Setelah itu akhirnya kepala keluarga dan seluruh anggota keluarga memutuskan untuk menjadi mualaf.

Penulis/Pewarta: Rahmat
Editor: Rahmat
©2022 JAVANEWS.TV

Komentar